Jumat, 16 Mei 2014

Sayuran Untuk Diet Sehat

sayuran untuk diet memang sangat cocok untuk anda yang sedang melakukan program diet. Kita semua tahu bahwa di dalam sayuran memiliki banyak manfaat baik itu vitamin dan rendah kalori, tentu itu kabar yang sangat baik bagi anda yang mencari sayuran untuk diet.


Nah Di Bawah Ini Sayuran Untuk Diet Untuk Anda:

1 Sayuran berdaun hijau
Sayuran yang memiliki daun berwarna hijau jenis sayuran ini adalah, sayuran hijau sawi, sayuran hijau selada,sayuran hijau daun kol dan seterusnya yang daunnya berwarna hijau sangat baik sayuran untuk berdiet. Sayuran untuk berdiet yang berwarna hijau tersebut bukan hanya memiliki kalori yang rendah tetapi juga memiliki banyak vitamin yang pastinya bermanfaat bagi tubuh anda.
2 buah Ketimun – buah ketimun sangat sedikit sekali kalorinya bahkan nyaris tidak memiliki kalori tapi, bisa membuat anda merasa kenyang.
3 Brokoli – Selain dapat mengenyangkan, brokoli juga memiliki banyak nutrisi yang bagus untuk tubuh, jadi cocok menjadi makanan untuk menurunkan berat badan. Karena banyak mengandung gas, brokoli tidak dianjurkan untuk di konsumsi dalam jumlah besar karena dapat membuatperut kembung.
4 buah Tomat – Meskipun secara teknis adalah buah, namun kita menganggapnya sebagai sayuran dan menambahkannya untuk beberapa jenis masakan. Tomat banyak mengandung antioksidan seperti lycopene, bisa membuat perut kenyang, jadi bisa di jadikan sayuran untuk diet yang sehat dan sangat baik.
5 Ubi Jalar – Ubi jalar adalah sayuran yang mengandung tepung dan memiliki kalori yang lebih banyak dari pada sayuran yang saya sebutkan diatas jangan salah ubi jalar masih bisa di jadikan sayuran untuk berdiet karena rasanya yang manis tetapi juga bisa mengenyangkan perut kita. Tetapi sebaiknya Anda tidak menyantapnya bersama dengan mentega, gula dan kayu manis karena akan menambah kandungan kalori dalam makanan Anda

Tidak ada komentar:

Posting Komentar